Cara Ikut PPG (Pendidikan Profesi Guru)






Rekrutmen peserta dilakukan dengan prosedur sebagai berikut:
a.       Seleksi administrasi: (1) Ijazah S-1/D-IV dari program studi yang terakreditasi, yang sesuai atau serumpun dengan mata pelajaran yang akan diajarkan (2) Transkrip nilai dengan indeks prestasi   kumulatif minimal 2,75, (3) Surat keterangan kesehatan, (4) Surat keterangan kelakuan baik, dan (5) Surat keterangan bebas napza.
b.       Tes penguasaan bidang studi yang sesuai dengan program PPG yang akan diikuti.
Cara ikut PPG?
c.       Tes Potensi Akademik.
d.       Tes penguasaan kemampuan berbahasa Inggris (English for academic purpose).
e.       Penelusuran minat dan bakat melalui wawancara dan observasi kinerja disesuaikan dengan mata pelajaran yang akan diajarkan serta kemampuan lain sesuai dengan karakteristik program PPG.
f.        Asesmen kepribadian melalui wawancara/inventory atau instrumen asesmen lainnya.


info lebih lengkap klik disini

sumber: http://sertifikasiguru.org/

Jika Sobat menyukai Artikel di blog ini, Silahkan masukan alamat email sobat pada kotak dibawah untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Sobat akan mendapat kiriman artikel terbaru dari Media Pendidik dan Pendidikan


Artikel Terkait:

4 Komentar
Tweets
Komentar

4 comments:

Gede PPG said... Reply

Mas...
Ga pake kelakuan baik
Tapi isi masa kerja min. 5 tahun..Cek dulu infonya biar valid..
Thanks

Made Mudiartana, M.Pd. said... Reply

terima kasih sudah berkomentar, maaf di bawah postingan sudah tertera sourch-nya. Anda bisa cek disana!

Gede PPG said... Reply

Maksud tiang mohon info yg valid dibungkus disini biar tidak rancu bagi pembaca.sekedar berbagi saja PPG dipusatkan dikampus dan tidak ada kelas jauh.Suksma

Made Mudiartana, M.Pd. said... Reply

@Gede PPG: Terima kasih informasinya, sekali lagi tyg mohon maaf atas ketidak nyamanan ini. Sebenarnya sebelum tyg memposting info ini tyg juga sudah posting tautan : "http://mudiartana.blogspot.com/2012/01/pendidikan-profesi-guru-ppg-sistem.html"

Post a Comment

Komentar anda sangat menentukan keberlangsungan blog ini.
Apabila anda tidak punya akun, gunakan anonymous
Apabila anda punya, gunakan Nama/URL
»Nama: diisi dengan nama anda
»»URL: diisi dengan alamat web, alamat email, dsb